Author name: admin

Mahasiswa UMS Terlibat Aksi Tanam Mangrove di Pantai Mangunharjo

SEMARANG – Sejumlah delapan mahasiswa yang berasal dari Program Studi (Prodi) Pendidikan Geografi, Twinning Program, dan Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) melakukan penanaman magrove di Pantai Mangunharjo, Kelurahan Mangkang, Kota Semarang, Sabtu (03/11/2018). Hutan mangrove mempunyai banyak manfaat, seperti melindungi pantai dan tebing sungai dari erosi dan abrasi, menahan sedimen untuk pembentukan lahan baru, […]

Mahasiswa UMS Terlibat Aksi Tanam Mangrove di Pantai Mangunharjo Read More »

Tasyakuran Akreditasi “A” ala Pendidikan Geografi FKIP UMS

KARANGANYAR – Dalam rangka tasyakuran Pendidikan Geografi FKIP UMS yang mendapat nilai akreditasi A, maka tim akreditasi dosen maupun mahasiswa melakukan outbond di Sekipan, Tawangmangu. Acara tasyakuran ini sekaligus untuk refreshing setelah akreditasi serta mempererat hubungan dosen dan mahasiswa. Mahasiswa dan Dosen berangkat dari Kampus UMS, hari Sabtu sore, 03 November 2018. Sesampainya di lokasi

Tasyakuran Akreditasi “A” ala Pendidikan Geografi FKIP UMS Read More »

“GEOTION MENGABDI” Pelatihan Mitigasi Bencana di Desa Tawangrejo Kabupaten Klaten

Bayat, Klaten- Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Geografi Atlantis melakukan program Pengabdian Masyarakat betajuk “GEOTION MENGABDI” bertemakan Pelatihan Mitigasi Bencana Untuk Mengurangi Risiko Bencana Gempa Bumi Di Desa Tawangrejo, Bayat, Kabupaten Klaten. Tujuan diadakannya Pengabdian Masyarakat di Desa Tawangrejo yakni untuk mengembangan serta melatih potensi dan kesadaran masyarakat mengenai bencana gempa bumi, meningkatkan kemampuan dalam

“GEOTION MENGABDI” Pelatihan Mitigasi Bencana di Desa Tawangrejo Kabupaten Klaten Read More »

Visitasi dalam Rangka Asesmen Lapangan Akreditasi Pendidikan Geografi FKIP UMS oleh Asesor BAN-PT

SUKOHARJO – Jum’at, 28 September 2018 merupakan hari yang penting bagi civitas akademika Program Studi Pendidikan Geografi FKIP UMS. Pada hari tersebut dilaksanakan visitasi dalam rangka asesmen lapangan akreditasi dari BAN-PT. Asesmen lapangan adalah tahap akhir penilaian dari serangkaian proses akreditasi. Dr. Epon Ningrum, M.Pd dari UPI Bandung dan Dr. Djoko Harmantyo, M.Sc dari UI

Visitasi dalam Rangka Asesmen Lapangan Akreditasi Pendidikan Geografi FKIP UMS oleh Asesor BAN-PT Read More »

Pengumuman Workshop Skripsi bagi Angkatan 2015

Assalamu’alaikum, Wr. Wb. Diberitahukan kepada seluruh Mahasiswa Pendidikan Geografi angkatan 2015 yang mengambil mata kuliah Skripsi pada Semester Gasal TA 2018/2019 diwajibkan untuk mengikuti Workshop Skripsi, yang akan dilaksanakan pada: Hari                     : Sabtu Tanggal              : 05 Oktober 2018 Tempat              : Ruang Kuliah i409 Gedung

Pengumuman Workshop Skripsi bagi Angkatan 2015 Read More »

MAHASISWA PEND. GEOGRAFI PLP2 TERINTEGRASI DI MALAYSIA

PLP2KKNdik Kegiatan PLP2KKNDik yang berada diabawah naungan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Univeritas Muhammadiyah Surakarta yang berisikan kegiatan mengajar dan mengabdi tehadap sekolah sesuai tingkatan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Sekolah Dasar (SD), Sekolah menegah Pertama (SMP), dan Sekolah Menengah Atas (SMA) selain itu juga memberikan kontribusi kepada masyarakat dalam kurun waktu 30 hari telah

MAHASISWA PEND. GEOGRAFI PLP2 TERINTEGRASI DI MALAYSIA Read More »

Kunjungan OSIS SMP Al-Azhar 21 Solo Baru di Laboratorium Kosmografi Pendidikan Geografi FKIP UMS

SUKOHARJO – Kamis, 6 September 2018 Laboratorium Kosmografi mendapat kunjungan dari SMP Al-Azhar 21 Solo Baru. Siswa tiba di Laboratorium Kosmografi sekitar pukul 14.00. Dalam kunjungan tersebut, siswa dan guru disambut oleh Kaprodi Pendidikan Geografi, Bapak Drs. Suharjo, M.S. Kunjungan tersebut dalam rangka silaturahmi dan meningkatkan pengetahuan siswa mengenai fenomena benda langit. Laboratorium Kosmografi sendiri

Kunjungan OSIS SMP Al-Azhar 21 Solo Baru di Laboratorium Kosmografi Pendidikan Geografi FKIP UMS Read More »

Pelantikan Prof. Tjipto Subadi menjadi Guru Besar UMS

Senat Universitas Muhammadiyah Surakarta melaksanakan sidang terbuka dengan agenda tunggal pengukuhan Prof. Dr. Tjipto Subadi, M.Si. sebagai Guru Besar Bidang Ilmu Pendidikan Ilmu Sosial Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Upacara pengukuhan digelar di ruang seminar lantai 7 Gedung Induk Siti Walidah Universitas Muhammadiyah Surakarta pada hari Sabtu (01/09/2018). Prof. Dr. Tjipto

Pelantikan Prof. Tjipto Subadi menjadi Guru Besar UMS Read More »

Euforia Pengamatan Gerhana Bulan Total oleh Mahasiswa Pendidikan Geografi FKIP UMS

Gerhana bulan total pada tanggal 28 Juli 2018 menarik perhatian mahasiswa Program Studi Pendidikan Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta yang memiliki keistimewaan tersendiri karena merupakan gerhana bulan total dengan durasi terpanjang  pada abad ini. Program Studi Pendidikan Geografi menyediakan dua teleskop jenis reflektor untuk pengamatan gerhana bulan total yang dilakukan di Gedung S lantai 4 Kampus

Euforia Pengamatan Gerhana Bulan Total oleh Mahasiswa Pendidikan Geografi FKIP UMS Read More »

Pelepasan Mahasiswa PLP II Terintegrasi KKN Dik & DSP AUM

Pabelan, 20 Juli 2018. PLP II merupakan salah satu matakuliah wajib yang harus ditempuh oleh seluruh mahasiswa di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP), sebelumnya matakuliah PLP II ini merupakan hasil konversi dari matakuliah Magang 2 dan Magang 3. Matakuliah PLP II ini sebagai bentuk perwujudan dari berbagai teori yang digali dalam bangku perkuliahan dalam aktivitas

Pelepasan Mahasiswa PLP II Terintegrasi KKN Dik & DSP AUM Read More »