Workshop “Geoliterasi untuk Negeri” kerjasama Badan Informasi Geospasial dan Program Studi Pendidikan Geografi FKIP UMS
Berdasarkan hasil survei Programme for International Student Assessment (PISA) tahun 2018 Indonesia berada pada peringkat 74 dari 79 negara. Survei tersebut mengukur literasi siswa dari negara-negara OECD termasuk Indonesia. Survei tersebut mencerminkan kemampuan literasi dari negara-negara OECD tersebut. Salah satu jenis literasi adalah literasi spasial. Literasi spasial adalah kemampuan seseorang untuk melihat segala sesuatu berdasarkan […]